Reducer Moulded Butt Fusion
Reducer adalah fitting pipa yang digunakan untuk menyambungkan dua pipa dengan diameter berbeda secara langsung, dengan metode butt fusion (penyambungan leleh ujung ke ujung), sehingga memungkinkan transisi ukuran dalam sistem perpipaan tanpa menyebabkan kebocoran atau kehilangan tekanan signifikan.
Spesifikasi produk:
- MATERIAL: POLYETHYLENE (PE)
- APPLICATION: WATER
- WORKING PRESSURE: 10 BAR (PN10) & 16 BAR (PN16)
- METODE PENYAMBUNGAN: BUTTFUSION





